Architas Dana Berimbang
Pengantar
Reksa Dana campuran yang melakukan investasi dalam Efek bersifat ekuitas dan Efek bersifat utang.
Info Rekening Reksa
Nama Rekening : Reksa Dana Architas Dana Berimbang | Nama Rekening : Reksa Dana Architas Dana Berimbang |
Nomor Rekening : 0089 896 009 | Nomor Rekening : 012 302 9990 |
Bank: Deutsche Bank AG, Jakarta | Bank : BCA |
Cabang : Imam Bonjol, Jakarta | Cabang : KCU. Gajah Mada, Jakarta |
Manfaat

Kebijakan Investasi Dalam Bentuk Ekuitas, Pendapatan Tetap dan Pasar Uang
Melakukan investasi minimum 5% dan maksimum 79% dari dana yang dikelolanya dalam bentuk Efek baik yang bersifat ekuitas, pendapatan tetap dan pasar uang.

Tingkat Pengembalian Seimbang
Tingkat pengembalian optimal dengan keseimbangan investasi dalam Efek bersifat utang, Efek bersifat ekuitas yang tercatat di Bursa Efek Indonesia dan/atau instrumen pasar uang.

Karakteristik Investor Moderat-Agresif
Untuk calon investor dan/atau memiliki profil moderat – agresif dan horison investasi jangka menengah-panjang. Memiliki risiko sedang-tinggi dengan nilai investasi yang dapat naik dan turun.

Tingkat Pengembalian oleh Bursa Saham Indonesia
Tingkat pengembalian dipengaruhi oleh naik turunnya Bursa Saham Indonesia dan perubahan tingkat suku bunga di Indonesia.
Laporan Kinerja Bulanan
Architas Dana Campuran
Pengantar
Reksa Dana campuran yang dirancang sebagai alternatif lain selain Reksa Dana campuran yang sudah ada yaitu Architas Dana Berimbang. Reksa Dana campuran ini melakukan investasi dalam Efek bersifat utang, Efek bersifat ekuitas dan/atau instrumen pasar uang yang komposisinya antara 5% sampai dengan 75% tiap instrumennya.
Info Rekening Reksa
Nama Rekening : Reksa Dana Architas Dana Campuran | Nama Rekening : Reksa Dana Architas Dana Campuran |
Nomor Rekening : 0094 284 009 | Nomor Rekening : 012 301 9994 |
Bank: Deutsche Bank AG, Jakarta | Bank : BCA |
Cabang : Imam Bonjol, Jakarta | Cabang : Gajah Mada, Jakarta |
Manfaat

Kebijakan Investasi Dalam Bentuk Ekuitas, Pendapatan Tetap dan Pasar Uang
Melakukan investasi minimum 5% dan maksimum 75% dari dana yang dikelolanya dalam bentuk Efek baik yang bersifat ekuitas, pendapatan tetap dan pasar uang.

Tingkat Pengembalian Optimal
Memberikan tingkat pengembalian yang optimal dengan keseimbangan investasi dalam Efek bersifat utang, Efek bersifat ekuitas yang tercatat di Bursa Efek Indonesia dan/atau instrumen pasar uang.

Karakteristik Investor Moderat-Agresif
Ditujukan untuk calon investor dan/atau memiliki profil moderat – agresif dengan horison investasi jangka panjang-menengah. Memiliki risiko sedang-tinggi dengan nilai investasi yang dapat naik dan turun.

Tingkat Pengembalian Berdasarkan Perubahan Suku Bunga
Tingkat pengembalian dipengaruhi oleh naik turunnya Bursa Saham Indonesia dan perubahan tingkat suku bunga di Indonesia.